Home » » Acer Menghadirkan Notebook Aspire 5532 Terbaru Berbasis AMD 4 Jutaan

Acer Menghadirkan Notebook Aspire 5532 Terbaru Berbasis AMD 4 Jutaan

Anda sedang mencari varian notebook Acer Aspire terbaru, tapi sedang mencari-cari yang menggunakan processor AMD? Kalau ya, bisa jadi Anda tak perlu melakukan pencarian lagi karena pencarian Anda akan menemukan hasil di sini. Di Amerika Serikat, kini Acer tengah memperkenalkan laptop Acer Aspire 5532 yang dibekali dengan processor AMD. Laptop berukuran layar 15.6 inchi ini ditenagai oleh processor AMD Athlon 64 ataupun Athlon 64 X2, dimana memiliki 4GB RAM dan menggunakan ATI Radeon HD 3200 sebagai grafisnya. Untuk kapasitas penyimpanan sendiri, laptop ini memiliki ruang penyimpanan cukup besar yaitu sekitar 500GB dan dilengkapi oleh 8x DVD SuperMulti Burner dan multi-in-1 card reader. Untuk konektivitas, Anda bisa menggunakan Wi-Fi 802.11 b/g/n dan sudah ada webcam-nya. Kini laptop ini sudah mulai dipasarkan melalui Amazon dengan kisaran harga sekitar 409.95 USD atau sekitar 4 jutaan rupiah saja.
Share this article :

Posting Komentar

Terima kasih atas komentar anda !

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Belajar Ngeblog - All Rights Reserved
Template Modify by Creating Website
Proudly powered by Blogger